
Proses Mobilisasi alat di pool PT. Indo Perkasa Pratama
Crane yang di mobilisasi adalah Crane Jepang IHI 70 ton ( CCH 700 ) tahun 2013 , sebelum berangkat kami selalu memeriksa performa dan kondisi Crane agar siap digunakan serta memenuhi Standar keselamatan.
Untuk mobilisasi alat ini, kami menggunakan 3 trailer ( 2 High bed dan 1 Low bed ) , crane akan digunakan / sewa di Samarinda untuk jangka waktu yang lama.
Perjalanan dari Balikpapan ke Samarinda menempuh 110 kilometer dan dalam waktu sekitar 5-7 jam untuk Truk bermuatan besar